Dengan mahasiswa Negara Timur Leste Di Malang |
Dalam kehidupan ini, ada yang namanya hak dan ada juga yang namanya kewajiban, betul?
Ketika ada hak maka akan ada kewajiban, dan begitu juga sebaliknya.
Lalu kalau dalam dunia kerja, ada yang namanya TUPOKSI, artinya TUGAS POKOK DAN FUNGSI, kalau dalam sebuah organisasi, dalam sebuah perkumpulan, dalam sebuah perusahaan, kamu memiliki sebuah jabatan, maka disitu akan ada yang namanya TUPOKSI, tugas pokok kamu itu apa. fungsi kamu juga apa.
Atau bisa juga ada yang namanya JOBDESK, atau pekerjaan apa yang mesti kamu lakukan, apa yang perlu kamu perbuat, keputusan apa yang perlu kamu putuskan, yang tentu hal ini harus berkesinambungan dengan budaya dan dengan adat istiadat dimana kamu diangkat atau dimana kamu menjadi pengurus.
Artinya, dalam setiap kantor, dalam setiap perusahaan ada hal tersendiri yang memang antara satu dengan yang lainnya tidak sama, yang tentu seseorang yang memiliki jabatan atau diamanahi sebuah kewajiban, dia perlu beradabtasi dan menyesuaikan diri dengan suasana dan iklim yang ada disana.
owh ya, kembali ke judul diatas, kenapa kok sebuah tugas tidak di kerjakan?
Tentu ketika dianalisa akan banyak analis dan akan banyak bentuk jawaban analisa yang keluar. Betul?
Lalu menurumu apa?
BACA JUGA
REUNI 212 : KLIK HERE
KALAM BIJAK FINANSIAL: KLIK HERE
SAYA PERNAH BACA BUKU KAKAK...: KLIK HERE
M. Albilaluddin al-Banjari, SH
CEO BilalGrup, Motivator, Entrepreneur
Hp, Wa, Sms : 0858-558-321-66,
Email: bilalgrups@gmail.com
Twitter: @malbilaluddin1
IG: Bilal Grup,
ID Youtobe : M. AlbilaluddinID
No comments:
Post a Comment