Yang membuat bisnis tetap hidup itu kan adanya sirkulasi keuangan. Kalau gak ada sirkulasi keuangan, maka gak lama akan mati dengan sendirinya.
Kalau sudah perputaraan keuangan nya mati, maka tak akan lama perusahaan itu aka mati. Mati karena tidak bisa bayar karyawan, bayar pajak, bayar listrik, bayar air, bayar tukang, bayar kebersihan, bayar ini itu dan lainnya.
Hmm kalau mati ya gak ada lagi. Makanya kalau gak jarang kan kamu temui komplek perkantoran yang kosong yang sudah berumut dan gak teratur. Toh walaupun pasti permasalahan dasarnya bukan karena casflow, tapi kalau tutup ya otomatis hilang dari peredaran.
Ya terus, tulisan ini mau apa? Mau bilang doang, kalau bilang doang, gak usah baca ini aq juga tau.
Jadi yang mau saya bilang disini adalah bahwa, perputaran uang dan keberadaan uang itu penting untuk menjaga agar bisnis terus berjalan dan berguna untuk banyak orang di belahan dunia ini.
Lalu? Lalu ya atur benar-bemar keuangan yang ada dalam perusahaanmu, sehingga tidak sampek mati. Ataupun kalau memang mati kamu tak harus rugi 100%.
Udah gitu aja gak lebih. Oke
Tanpa Judul
Salam
Bilalgrup.blogspot.co.id
BACA JUGA
Jangan Membuat Orang Berprasangka : KLIK HERE
M. Albilaluddin al-Banjari, SH
CEO BilalGrup, Motivator, Entrepreneur
Hp, Wa, Sms : 0858-558-321-66,
Email: bilalgrups@gmail.com
Twitter: @malbilaluddin1
IG: Bilal Grup, BBM: D74953C2,
ID Youtobe : M. AlbilaluddinID
Blog: bilalgrup.blogspot.com
No comments:
Post a Comment